Aksi berbagi takjil Ramadan gratis dilakukan oleh sekumpulan anak2 muda. Acara ini diadakan di lapangan tani merdeka martapura kab. Oku timur pada Minggu (25/4) dan akan berlangsung hingga akhir bulan Ramadan 1442 Hijriah nanti.
Pada bulan Ramadhan, Para kaum anak-anak milenial Baik di bidang musik maupun di bidang usaha cafe bergerak membagikan takjil kepada masyarakat dititik keramaian di lapangan tani merdeka. Selama acara pembagian takjil ini di tetap menjaga jarak dan mengenakan masker